10/11/14

Sari Buah Kurma | Ekstra Kurma Nabi (Ajwa)

Kurma , (Arab: تمر‎, Tamr; nama latin Phoenix dactylifera) adalah tanaman palma (Arecaceae) dalam genus Phoenix, buahnya dapat dimakan. Walaupun tempat asalnya tidak diketahui karena telah sejak lama dibudidayakan, kemungkinan tanaman ini berasal dari tanah sekitar Teluk Persia.

Buah kurma dikelompokan menjadi tiga golongan utama yaitu:
- lunak (contohnya 'Barhee', 'Halaw', 'Khadrawy', 'Medjool'),
- semi-kering (contohnya 'Dayri', 'Deglet Noor', 'Zahidi'),
- dan kering (contohnya 'Thoory').
Jenis buah ini tergantung pada kandungan glukosa, fruktosa dan sukrosa.
Kurma matang dibagi menjadi empat golongan, yang mana dikenal di seluruh dunia dengan menggunakan penamaan Arab yaitu, kimri (muda), khalal (berukuran penuh), rutab (matang, lembut), tamr (matang, dikeringkan dengan bantuan matahari).


Kini telah tersedia Sari Buah Kurma ekstra kurma Ajwa (kurma nabi) yang dikemas dalam bentuk cairan kental dalam botol agar lebih mudah mengkonsumsinya.

Contact order dan Pemesanan :
Bagi Anda yang berminat,
HARGA dan stok tersedia bisa dikonfirmasikan, silakan add BB 51D5E3A8
Lokasi seller di Lampung
Bisa kirim-kirim ke alamat Anda melalui jasa ekspedisi JNE.

Biidznillah manfaat / khasiatnya :

1. Nutrisi Lengkap Untuk Tulang Anda.
Seiring bertambahnya usia, kepadatan dan kekuatan tulang seseorang juga akan menurun. Kurma mengandung sumber mineral serta selenium, magnesium, mangan serta tembaga, kelima zat tersebut merupakan nutrisi yang sangat dibutuhkan untuk kesehatan tulang serta mampu melawan pengeroposan tulang atau osteoporosis.

2. Penambah Energi (Stamina) Seketika.
Di Akhir Aktivitas pekerjaan yang dilakukan seseorang, rasa letih, lesu, capek tentu menjadi masalah yang sering dialami semua orang. Kurma mengandung kadar gula alami yang cukup tinggi (glukosa, sukrosa dan fruktosa) yang bermanfaat untuk mengembalikan energi tubuh yang terkuras saat beraktivitas padat.

3. Penangkal Anemia dan Demam Berdarah Yang Efektif.
Buah Kurma mengandung sejumlah besar zat besi didalam buahnya. Jadi, sangat baik bagi mereka yang sering terkena gejala anemia atau kurang darah (Hb rendah).

4. Menyehatkan Sistem Pencernaan.
Kurma mengandung sejumlah serat larut dan asam amino yang bermanfaat membantu proses pencernaan makanan berlangsung lebih baik dan efisien. Sehingga mampu meringankan kerja sistem pencernaan seseorang.

5. Mengatasi Sembelit dengan Mudah.
Selama ini gejala susah buang air besar atau sembelit menjadi masalah serius bagi sebagian orang. Kurma mengandung sejumlah besar serat yang dapat meringankan dan mengatasi sembelit yang anda secara alami.

6. Mengoptimalkan Kerja Otak Anda.
Kurma menjadi salah satu makanan terbaik untuk organ otak anda. Ini dikareakan, kurma mengandung kalium yang berfungsi meningkatkan kesehatan dan kecepatan berpikir otak.

7. Jantung Yang Lebih Sehat.
Kurma mengandung sejumlah besar potasium yang berfungsi membantu menghindarkan seseorang dari resiko serangan stroke serta berbagai penyakit jantung lainnya.

8. Mengobati penyakit liver.
Al-Imam Ibnul Qayyim rahimahullaah dalam kitabnya ‘Ath-Thibb An-Nabawi’ : “Al-Maf’uud adalah sakit yang menyerang bagian liver (hati)”. Dan kurma memiliki khasiat yang menakjubkan untuk menyembuhkan penyakit ini (dengan izin Allah), terutama sekali kurma jenis Ajwah dari Madinah.

9. Sebagai penawar racun.
Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda. “Sesungguhnya dalam kurma Ajwah yang berasal dari Aliyah arah kota Madinah di dataran tinggi dekat Nejed itu mengandung obat penawar atau ia merupakan obat penawar, dan ia merupakan obat penawar racun apabila dikonsumsi pada pagi hari” (HR. Muslim).

"Kesehatan adalah nikmat yang tak ternilai harganya".

Terima kasih sudah berkunjung di blog kami... Semoga sehat selalu. Amien.

CompuHerb's Blog :

Terima kasih telah mengunjungi blog kami. Semoga bermanfaat.
Sukses salalu !

0 komentar:

Solusi sehat alami dan produktif

Solusi sehat alami dan produktif

Kata Pencarian..

Distributed ByMy Blogger Themes|Designed ByBloggerMotion

Top